Logo Desa

Kelurahan Koto Lalang

Kota Padang
Provinsi Sumatera Barat

Loading

Kelurahan Koto Lalang

Hari Libur Nasional

Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW

  • Hari
  • Jam
  • Menit
  • Detik
Info
Selamat datang di Website Resmi Kelurahan Koto Lalang Kecamatan Lubuk Kilangan Kota Padang Provinsi Sumatera Barat

Berita Kelurahan

Koto Lalang - Senin, 12 Januari 2026, Kelurahan Koto Lalang kembali menorehkan prestasi membanggakan dengan meraih tujuh penghargaan dalam ajang Padang Rancak Award. Capaian ini menjadi bukti nyata atas komitmen dan kinerja seluruh elemen kelurahan dalam mewujudkan tata kelola pemerintahan serta lingkungan yang bersih, tertib, dan berdaya saing.

Penghargaan tersebut diberikan dalam berbagai kategori penilaian yang mencerminkan keberhasilan Kelurahan Koto Lalang dalam bidang pelayanan publik, pengelolaan lingkungan, serta partisipasi aktif masyarakat. Keberhasilan ini menempatkan Koto Lalang sebagai salah satu kelurahan terbaik di wilayah Kecamatan Lubuk Kilangan.

Di antara penghargaan yang diraih, Kelurahan Koto Lalang berhasil keluar sebagai RW Terbaik se-Kecamatan Lubuk Kilangan. Penghargaan ini diberikan atas dedikasi dan peran aktif RW dalam menjaga ketertiban wilayah, meningkatkan partisipasi masyarakat, serta mendukung program pembangunan kelurahan.

Selain itu, Koto Lalang juga meraih penghargaan Koordinasi Terbaik RT dan RW dalam Pengelolaan Sampah. Prestasi ini mencerminkan kuatnya sinergi antara aparatur wilayah dan masyarakat dalam menciptakan lingkungan yang bersih, sehat, dan nyaman.

Lurah Koto Lalang, Irsyad Hardani, S.AP, dalam keterangannya menyampaikan ucapan terima kasih kepada seluruh RT, RW, serta masyarakat Koto Lalang atas kerja keras dan dukungan yang telah diberikan. Menurutnya, keberhasilan ini merupakan hasil kolaborasi dan semangat gotong royong seluruh pihak.

Lebih lanjut, Lurah Irsyad Hardani berharap agar hubungan dan sinergi antara pemerintah kelurahan dan masyarakat dapat terus terjaga dengan semangat “saayun salangkah” dalam menghadapi berbagai tantangan dan program pembangunan ke depan.

Ketua Lembaga Pemberdayaan Sosial (LPS) Kelurahan Koto Lalang juga menyampaikan rasa bangga dan kepuasan atas capaian tersebut. Ia menilai penghargaan ini merupakan buah dari dedikasi dan kerja keras seluruh anggota LPS dalam menjalankan program-program pemberdayaan dan sosial kemasyarakatan.

Menurutnya, prestasi ini akan menjadi motivasi bagi seluruh elemen kelurahan untuk terus meningkatkan kinerja dan memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat, sekaligus memperkuat peran kelembagaan di tingkat kelurahan.

Sementara itu, Ketua Forum Nagari Koto Lalang, Maulana Sardi, turut menyampaikan apresiasi dan kebanggaannya atas prestasi yang diraih. Ia menegaskan bahwa sebagai anak nagari Koto Lalang, capaian ini merupakan hal yang sangat membanggakan bagi seluruh masyarakat.

Maulana Sardi berharap agar ke depan Kelurahan Koto Lalang dapat terus mempertahankan bahkan meningkatkan prestasinya sehingga mampu menjadi kelurahan yang semakin maju, bersih, dan berdaya saing, serta menjadi contoh bagi kelurahan lainnya di Kota Padang.

Beri Komentar

Kelurahan

5

LAKI-LAKI

LAKI-LAKI 5 penduduk

15

PEREMPUAN

PEREMPUAN 15 penduduk

20

JUMLAH

0

BELUM MENGISI

20

TOTAL

TOTAL 20 penduduk

Layanan
Mandiri

Hubungi Pemerintah Kelurahan untuk mendapatkan PIN

Pemerintah Kelurahan

Lurah

Irsyad Hardani

Tidak Ada di Kantor

Jurnalis

DAHLI SARDI

Tidak Ada di Kantor

Jurnalis

HAWARI SALMAN

Tidak Ada di Kantor

Jurnalis

ISMADONA

Tidak Ada di Kantor

Jurnalis

WENI SURYANI

Tidak Ada di Kantor

Jurnalis

PUTRI NURRAMADHANI

Tidak Ada di Kantor

Jurnalis

DARMI NOVRITA

Tidak Ada di Kantor

Jurnalis

YOSI SYINTA DEWI

Tidak Ada di Kantor

Jurnalis

DEWI MARLINA

Tidak Ada di Kantor

Jurnalis

AYANG ASMI

Tidak Ada di Kantor

Jurnalis

FATMIWATI

Tidak Ada di Kantor

Jurnalis

MIRA OKTAVIA

Tidak Ada di Kantor

Jurnalis

ASYVA DWI NASHIRO

Tidak Ada di Kantor

Jurnalis

NAJMA ELKHAIRIYA

Tidak Ada di Kantor

Jurnalis

ALMI EFENDI

Tidak Ada di Kantor

Jurnalis

FADILLA MELAN SARI

Tidak Ada di Kantor

Jurnalis

DESWANDI

Tidak Ada di Kantor

Jurnalis

ZAHRATU SABRINA

Tidak Ada di Kantor

Jurnalis

LUSI SEPTIANA

Tidak Ada di Kantor

Jurnalis

RENO NOVRIANDI

Tidak Ada di Kantor

Jurnalis

TIKA MARDALENA

Tidak Ada di Kantor
Agenda

Terdahulu

Lurah Menghadiri Kegiatan Reses Anggota DPRD Kota Padang

Tgl : 07 Januari 2026 19:35:26
Tempat : Koto Lalang
Koordinator :
Statistik Pengunjung
Hari ini : 272
Kemarin : 288
Total Pengunjung : 7.837
Sistem Operasi : Unknown Platform
IP Address : 216.73.216.166
Browser : Mozilla 5.0
Tema Pro : DeNava v112.05
Agenda

Terdahulu

Lurah Menghadiri Kegiatan Reses Anggota DPRD Kota Padang

Tgl : 07 Januari 2026 19:35:26
Tempat : Koto Lalang
Koordinator :
Statistik Pengunjung
Hari ini : 272
Kemarin : 288
Total Pengunjung : 7.837
Sistem Operasi : Unknown Platform
IP Address : 216.73.216.166
Browser : Mozilla 5.0
Tema Pro : DeNava v112.05
Pemerintah Kelurahan

Irsyad Hardani

Lurah


Tidak Ada di Kantor

DAHLI SARDI

Jurnalis
Tidak Ada di Kantor

HAWARI SALMAN

Jurnalis
Tidak Ada di Kantor

ISMADONA

Jurnalis
Tidak Ada di Kantor

WENI SURYANI

Jurnalis
Tidak Ada di Kantor

PUTRI NURRAMADHANI

Jurnalis
Tidak Ada di Kantor

DARMI NOVRITA

Jurnalis
Tidak Ada di Kantor

YOSI SYINTA DEWI

Jurnalis
Tidak Ada di Kantor

DEWI MARLINA

Jurnalis
Tidak Ada di Kantor

AYANG ASMI

Jurnalis
Tidak Ada di Kantor

FATMIWATI

Jurnalis
Tidak Ada di Kantor

MIRA OKTAVIA

Jurnalis
Tidak Ada di Kantor

ASYVA DWI NASHIRO

Jurnalis
Tidak Ada di Kantor

NAJMA ELKHAIRIYA

Jurnalis
Tidak Ada di Kantor

ALMI EFENDI

Jurnalis
Tidak Ada di Kantor

FADILLA MELAN SARI

Jurnalis
Tidak Ada di Kantor

DESWANDI

Jurnalis
Tidak Ada di Kantor

ZAHRATU SABRINA

Jurnalis
Tidak Ada di Kantor

LUSI SEPTIANA

Jurnalis
Tidak Ada di Kantor

RENO NOVRIANDI

Jurnalis
Tidak Ada di Kantor

TIKA MARDALENA

Jurnalis
Tidak Ada di Kantor